Sabtu, Oktober 13, 2012

Problem Based learning

masalah profesi kedokteran: kurang komunikasi, tidak komprehensif, tidak berempati kepada pasien, tidak menerapka clinical reasoning
WHO 1996 5 stars doctor: care provider, decision maker, communicator, community leader, manager.

menurut konsil kedokteran indonesia:
7 area kompetensi yaitu: mampu berkomnukasi efektif, memiliki landasan ilmiah ilmu kedokteran, memiliki keterampilan klinis, mampu mengelola permasalhan kedokteran, mampu mengelola informasi secara kritis, mawas diri dan mengembangkan diri, memiliki etika, moral, medikolegal dan memerhatikan keselamatan pasien.

kompeten ialah suatu tindakan cerdas dan bertanggung jawab yang dimilikin seseorang sebaga syarat untuk dianggap mampu oleh masyarakat dalam bidang tertentu

bidang ilmu kedokteran
luas dan mendalam: memerlukan spesialisassi, dapat menentukan priorotas, mengetahui apa yang dibutuhkan, mengetahui kemampuan, mencapai kompetensi standar

terus berkembang: perlu untuk mengupdate ilmu, mawas diri dan mengembangkan diri, kritis terhadap informasi yang didapatkan

merupakan kombinasi ilmu dan seni: setiap dokter memiliki cara sendiri dalam melakukan treatment, namun tetap harus memperhatikan etika, moral dan standar rofesi

makna PBL:
eeng: mahasiswa belajar cara belajar
wood: pemicu bagi mahasiswa untuk belajar dan menentukan sendiri apa yang ingin dipelajari

maanfaat PBL: sportivitas, berlatih menjadi manager, berfikir kritis, penalaran klinis, adult learning, terbisa menelusur pustaka, bekerjasama dalam tim, komunikasi etis,

langkah dalam tutorial: (1) klarifikasi istilah, identifikasi masalah, analisis masalah, restruukturisasi masalah dan kerangka sistematis, menenntukan topik pembelajaran (2)beajar mandiri (3) berbagi nengetahuan evaluasi dan menentukan toik yang perlu dipelajari lagi (4) belajra mandiri untuk persiapan plena dan membuat laporan hasil tutorial (5) pleno

Masalah adalah kesenjangan antara kenyataan ( observe) degan harapan (expected)
dalam menentukan priorotas masalah: 1. yang paling berbahaya 2. yang dapat menyebabkan masalah lain 3 yang paling menggangu pasien

slide Problem Based Learning dr. Irfan




0 komentar: